Singkat saja ya, pasang Linux anda jadi gateway
{INTERNET}-----------[LINUX]----------------{LAN}
Lalu di Linux itu, cari file namanya rc.local (biasanya di /etc/rc.d/rc.local atau /etc/init.d/rc.local) lalu tambahkan 6 baris berikut (tidak termasuk comment)
# Ganti device pakai sambungan Internet: ppp0, eth0 atau eth1
DEVICE=ppp0
# Ini jalur INTERNAL ke INTERNET
iptables -A FORWARD -o $DEVICE -i ! $DEVICE -j ACCEPT
# In jalur balik dari INTERNET
iptables -A FORWARD -m state --state ESTABLISHED,RELATED -j ACCEPT
iptables -A FORWARD -f -j ACCEPT
# Ini rahasianya internet sharing
iptables -t nat -A POSTROUTING -o $DEVICE -j MASQUERADE
# dan ini pembuka gateway-nya.
echo "1" > /proc/sys/net/ipv4/ip_forward
Kalau sudah, reboot si Linux, hidupkan modemnya (kalau pakai). Terus semua komputer di LAN, diset supaya GETEWAY=IP-DALAM nya si Linux. Sementara itu DNS masih tetap DNS dari ISP. Met nyoba.
Minggu, 17 Februari 2008
Internet Sharing
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar